Love & Life

5 Keistimewaan Sunscreen Vegan

Penggunaan sunscreen ini sebenarnya cukup penting bagi kulit kita agar supaya bisa terhindar dari dampak buruk sinar ultraviolet. Akan tetapi sebenarnya yang berbahaya itu bukan hanya sinar matahari saja, akan tetapi ada sinar UV dari gadget dengan adanya sinar biru yang juga berbahaya. Jadi penggunaan sunscreen itu memang bisa untuk kegiatan di luar rumah ataupun di dalam. Dan produk sunscreen ini jadi banyak digunakan terutama jenis vegan yang memang memiliki beberapa keistimewaan dibanding yang biasa. Berikut ini kami akan jelaskan mengenai 5 keistimewaan dari penggunaan sunscreen dengan jenis vegan ini yang mungkin tidak banyak orang ketahui.

Pentingnya Menggunakan Sunscreen

Sebenarnya banyak orang yang mungkin belum mengerti dan memahami pentingnya menggunakan sunscreen ini, padahal sebenarnya ini sangat dibutuhkan. Karena sebenarnya paparan dari sinar UV yang terlalu besar dalam tubuh dan kulit itu sangatlah membahayakan bagi kulit kita itu. Dampak paling berbahaya itu adalah bisa jadi akan terkena kanker kulit yang tentunya itu adalah dampak yang sangat berbahaya. Dengan penggunaan sunscreen maka paparan sinar tersebut akan dikurangi dan bahkan bisa dihilang supaya tidak sampai ke kulit. Sehingga sebenarnya penggunaannya itu sangatlah penting sekali demi untuk menjaga kesehatan.

Keunggulan Sunscreen Vegan

Seperti kalian ketahui sekarang ini produk sunscreen itu semakin banyak, karena memang ini adalah produk yang sangat baik. Dan jenis dari sunscreen sendiri sekarang pun sudah bertambah cukup pesat ya dengan bantuan dari teknologi terkini. Sekarang ini sudah ada sunscreen vegan yang merupakan produk yang baru muncul dan langsung banyak yang tertarik. Ini tentunya karena ada beberapa kelebihan dan juga keunggulan yang bisa didapatkan dari sunscreen vegan tersebut. Nah berikut ini kami akan coba jelaskan beberapa keunggulan dari sunscreen vegan yang membuat banyak orang ingin memakainya.

  1. Tidak Menyebabkan iritasi

Karena ini adalah vegan, maka tidak menggunakan bahan kimia di dalam sunscreen tersebut yang mungkin menyebabkan iritasi. Adanya campuran bahan kimia yang masuk ke dalam kulit itu biasanya sering membuat iritasi pada kulit. Ini sering sekali terjadi pada orang yang memiliki kulit yang sensitif, sehingga membuat kulit mereka jadi mengalami iritasi. Oleh karena itulah muncul produk vegan ini yang memang merupakan teknologi terbaru dan pengembangan dari sunscreen. Sehingga tidak menggunakan bahan kimia namun hanya menggunakan bahan alami saja dan membuatnya tidak menyebabkan iritasi.

  1. Minim Racun

Seperti sudah kami jelaskan bahwa penggunaan bahan kimia di produk vegan itu tidak ada, sehingga jelas akan minim racun. Biasanya memang produk sunscreen itu menggunakan bahan kimia yang masuk ke jaringan kulit untuk melindungi dari sinar UV. Belum lagi ada pewarna buatan dan juga produk sampingan lainnya yang mungkin akan menyebabkan adanya racun efek samping. Nah produk vegan ini kan tidak memakai bahan kimia, maka jelas akan meminimalisir adanya racun masuk dalam tubuh. Sehingga bisa dibilang jauh lebih aman untuk dipergunakan setiap hari.

  1. Kebaikan Untuk Tubuh

Karena produk vegan itu menggunakan bahan alami, maka sudah pasti ada efek baik juga yang diberikan kepada tubuh. Seperti contoh bisa jadi bahan tersebut akan merawat kulit atau bahkan akan bisa meremajakan kulit juga. Sehingga bukan hanya bisa melindungi kulit, akan tetapi juga akan bisa membuat kulit itu jadi jauh lebih sehat. Ini hanya bisa terjadi karena penggunaan bahan alami yang terbukti memberikan manfaat bagi tubuh.

  1. Ramah Lingkungan

Produksi sunscreen sering sekali menjadi masalah, karena banyak limbahnya yang akhirnya bisa merusak alam lingkungan kita. Namun dengan produk vegan bukan hanya baik untuk melindungi kulit juga akan baik untuk melindungi lingkungan ini. Karena menggunakan bahan yang alami, maka sudah pasti akan ramah lingkungan dan tidak merusak lingkungan di sekitar.

  1. Lebih Efektif

Terakhir adalah lebih efektif karena biasanya dibuat dari bahan alami yang ada di bumi yang sudah digunakan sedari dulu. Jadi jelas sekali khasiatnya itu sudah terbukti dan dipakai secara turun temurun.